Cadiakid, Modul Ajar PAUD sesuai dengan Kurikulum Merdeka, Tema Aku Cinta Bumi - Pohon, Dengan telah berlakunya Kurikulum Merdeka, maka setiap pendidik perlu menyesuaikan dengan Kurikulum baru tersebut. Dimana salah satunya yaitu terhadap modul ajar.
Pada artikel ini kami akan membagikan Modul Ajar PAUD sesuai dengan Kurikulum Merdeka, Tema Aku Cinta Bumi - Pohon. Pendidik dapat merujuk salah satu modul yang kami bagikan dibawah ini:
Nama | Ira Putri Lestari, S.Pd. | Jenjang/Kelas | TK/TKB |
---|---|---|---|
Asal Sekolah | Sekolah GagasCeria | Mata Pelajaran | - |
Alokasi Waktu | 1-5 pertemuan 210 menit |
Jumlah Siswa | 15 anak |
Model Pembelajaran | Tatap Muka | ||
Fase | Fondasi | ||
Tema/SubTema/Topik | Aku Cinta Bumi/Menghijaukan Lingkungan/Pohon | ||
Tujuan Pembelajaran | Anak menyayangi pohon sebagai makhluk ciptaan Tuhan. Anak dapat berkreasi dan berimajinasi tentang pohon. |
||
Kata Kunci | Pohon, pertumbuhan, bumi | ||
Deskripsi Umum Kegiatan | Pada kegiatan ini anak diajak untuk mengenal tentang pohon, menyayangi pohon dan dapat berkreasi membuat karya tentang pohon. Kegiatan yang dilakukan meliputi : Eksplorasi pohon dan diskusi Membuat karya konstruktif tentang pohon Menanam biji atau sisa potongan sayuran Berkreasi menggunakan bahan bagian-bagian pohon |
||
Alat dan Bahan | Alat tulis dan gambar : kertas warna, kertas lipat, pulpen, spidol besar, spidol kecil, krayon, pensil warna, cat, kuas, lem, gunting. Bahan-bahan pendukung lainnya seperti pasir, tanah, kerikil, batu, daun, ranting, bunga, balok, papan, sumpit, stik es krim, potongan batang pohon, kulit kayu, botol plastik, bekas kemasan, kain, tali, mur, baut, sendok, dan lain-lain. Buku-buku terkait pohon. Print out/tulisan suku kata. |
||
Sarana Prasarana | Ruangan kelas, halaman sekolah |
Untuk lebih lengkapnya terkait Modul Ajar TK PAUD sesuai dengan Kurikulum Merdeka, Tema Aku Cinta Bumi - Pohon tersebut dapat dilihat dan di download melalui tekan tombol spoiler di bawah ini ya!
Demikian artikel mengenai Modul Ajar PAUD Tema Aku Cinta Bumi - Pohon, semoga dapat bermanfaat bagi rekancadiak.
Post a Comment