Ternyata belajar mata pelajaran IPS ini menyenangkan, loh. Bagaimana tidak, dengan mempelajarinya kamu akan serasa diajak berkeliling Indonesia, bahkan dunia. Kamu bakal mengenal berbagai rumah adat, suku, sejarah dan banyak hal tentang lainnya. Selain itu, kamu juga akan lebih memahami berbagai kenampakan alam di berbagai tempat. Menarik bukan? Agar lebih tahu, yuk latihan soal kelas 6 SD pelajaran IPS berikut ini.
Latihan Soal UTS IPS SD Kelas 6
1. Salah satu pelabuhan yang terdapat di Provinsi Sumatera Barat adalah Pelabuhan ....
a. Teluk Bayur
b. Bakauheni
c. Tanjung Emas
d. Gilimanuk
Jawaban: A
2. Di wilayah Indonesia terdapat banyak gunung api yang masih aktif. salah satu contoh gunung api aktif di Indonesia yaitu Gunung Merapi. Gunung tersebut terletak di wilayah provinsi....
a. DKI Jakarta dan Banten
b. Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta
c. Jawa Timur dan Jawa Tengah
d. Jawa Barat dan DKI Jakarta
Jawaban: B
3. Berikut merupakan kenampakan buatan di Papua, antara lain ….
a. Stadion Mandala Krida, Taman Laut Raja Ampat, dan Tugu Pahlawan
b. Stadion Gelora Sriwijaya, Mal Jayapura, dan Puncak Jaya
c. Stadion Si Jalak Harupat, hamparan hutan bakau, dan Tol Trans Jayapura
d. Stadion Mandala Jayapura, Bandara Wamena, dan Papua Trade Center
Jawaban: C
4. Berikut ini merupakan nama-nama gunung di Indonesia
(1) Gunung Sinabung
(2) Gunung Kerinci
(3) Gunung Leuser
(4) Gunung Kelud
Gunung yang terdapat di Pulau Sumatera ditunjukkan oleh nomor …
a. (1), (2), dan (3)
b. (1), (2), dan (4)
c. (1), (3), dan (4)
d. (2), (3), dan (4)
Jawaban: A
5. Sebelah Timur Pulau Sumatera berbatasan dengan….
a. Selat Malaka
b. Samudera Hindia
c. Teluk Benggala
d. Selat Sunda
Jawaban: A
6. Candi Borobudur merupakan kenampakan buatan yang merupakan ikon dari provinsi ….
a. Jawa Tengah
b. Daerah Istimewa Yogyakarta
c. DKI Jakarta
d. Jawa Barat
Jawaban: A
7. Perhatikan provinsi berikut!
(1) Jambi
(2) Riau
(3) Gorontalo
(4) Bengkulu
(5) Lampung
Provinsi yang ada di Pulau Sumatera ditunjukkan oleh nomor …
a. (1), (2), (3), dan (4)
b. (1), (2), (3), dan (5)
c. (1), (2), (4), dan (5)
d. (1), (3), (4), dan (5)
Jawaban: C
8. Bencana alam yang bisa diakibatkan dari ulah manusia yaitu ….
a. Gempa
b. Banjir
c. Angin puting beliung
d. Gunung meletus
Jawaban: B
9. Terusan Suez terletak di negara ….
a. Inggris
b. Meksiko
c. Mesir
d. Panama
Jawaban: C
10. Sungai Mekong merupakan salah satu jenis sungai terpanjang yang melintasi negara-negara berikut ini, kecuali .…
a. Timor Leste
b. Kamboja
c. Myanmar
d. Laos
Jawaban: A
11. Tahun 1950, prov. Jawa Tengah terpecah menjadi 2 provinsi, yaitu …
a. Wilayah khusus Yogyakarta dan Jawa Timur
b. Wilayah khusus Banten dan Yogyakarta
c. Jawa Tengah dan DKI Jakarta
d. Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta
Jawaban: D
12. Daratan yang berada dibawah permukaan laut Teritorial sampai kedalaman 200 m lebih disebut dengan …
a. ZEE
b. Batas awal benua
c. laut teritorial
d. Perbatasan
Jawaban: A
13. Chao Phraya adalah bentang alam di negara ini.
a. Thailand
b. Filipina
c. Kamboja
d. Vietnam
Jawaban: A
14. Sungai besar di utara Amerika Selatan adalah sungai.
a. Nil
b. Amazon
c. Mississippi
d. Yang Tze
Jawaban: B
15. Daerah lautan 12-nautical diukur dengan garis lurus yang ditarik dari garis Dasr menuju laut terbuka pada saat air surut disebut.
a. zona ekonomi eksklusif
b. perbatasan landas kontinen
c. perbatasan benua
d. laut teritorial
Jawaban: D
16. Provinsi pertama di Indonesia didirikan berdasarkan hasil uji coba.
a. PPKI
b. BPUPKI
c. MPRS
d. MPR
Jawaban: C
17. Provinsi Gorontalo adalah sebuah divisi dari provinsi.
a. Sulawesi utara
b. Sulawesi tenggara
c. Sulawesi Tengah
d. Sulawesi Selatan
Jawaban: A
18. Penyerahan kekuasaan pemerintahan pada Gubernur sebagai wakil dari pemerintah atau pada instansi vertikal di kawasan tertentu disebut dengan ….
a. Diversifikasi
b. Dekosentrasi
c. Desentrealisasi
d. Intensifikasi
Jawaban: B
19. Dibawah ini yang merupakan manfaat dari sungai bagi kehidupan sehari-hari adalah, kecuali ….
a. Sebagai sarana pariwisata
b. Sebagai sarana irigasi
c. Tempat untuk membuang limbah
d. Sebagai sarana transportasi
Jawaban: A
20. Salah satu dampak dari Globalisasi yaitu bisa mempengaruhi gaya berkomunikasi yang terjadi antar penduduk, seperti ….
a. Berkomunikasi secara langsung
b. Berkomunikasi melalui telepon
c. Berkomunikasi melalui surat
d. Berkomunikasi menggunakan isyarat
Jawaban: B
Bagaimana, apa kamu sudah siap menghadapi UTS? Kumpulan soal tersebut dapat kamu jadikan bahan latihan sebelum menjelang Ujian. Selain untuk mengingat kembali materi pelajaran, dengan sering berlatih soal akan membantu kamu dalam mengerjakan soal IPS saat ujian. Belajar IPS sangat mudah dan menyenangkan, apalagi dengan mempelajarinya kamu akan mengerti seluruh isi dunia.
Post a Comment